Jangan Sembarangan, Ini Langkah Tepat Pertolongan Pertama Saat Kesetrum Listrik

- 16 November 2021, 11:25 WIB
Jangan Sembarangan, Ini Langkah Tepat Pertolongan Pertama Saat Kesetrum Listrik
Jangan Sembarangan, Ini Langkah Tepat Pertolongan Pertama Saat Kesetrum Listrik /pixabay.com/makamuki0

1. Jangan dipegang

Manusia adalah salah satu konduktor terbaik, sehingga aliran listrik dalam korban akan menyambar ke orang yang akan menolong.

2. Usahakan matikan sumber listrik

Jika kondisi tidak memungkinkan untuk memutus sumber listrik, maka dapat menggunakan barang non konduktif seperti kain kering untuk memisahkan korban dengan sumber listrik.

3. Cek tanda-tanda vitalnya

Hal ini dapat dilakukan dengan cek napas dan detak jantungnya dalam kondisi normal.

4. Cek kesadarannya

Kalau korban dalam kondisi sadar dan tidak ada luka parah namun terlihat pucat.

Maka langkah yang dilakukan adalah baringkan badannya dan angkat kakinya.

Hal tersebut bertujuan untuk mengalirkan darah dari ekstremitas atas ke tubuh bagian atas

Halaman:

Editor: Alinur Awwalina

Sumber: TikTok @qonitcah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x