Cara Membuat Selai Nanas untuk Nastar, Kue Lebaran Khas Idul Fitri

- 18 Februari 2023, 19:40 WIB
Kue Nastar
Kue Nastar /Pixabay

JOMBANG UPDATE - Cara membuat nastar lengkap dengan selai nanas bisa disimak dalam artikel ini.

Resep nastar ini dimasak dengan cara diuleni tanpa mixer, catat bahan kue nastar menggunakan terigu 1 kg. Simak pula cara membuat selai nanas dengan citarasa yang tepat.

Resep kue kering nastar dengan bahan terigu 1 kg dapat dipadukan dengan butter cream agar kue kering memiliki tekstur lembut dan lumer serta anti pecah.

Berikut JOMBANG UPDATE merangkum bahan kue dan cara membuat kue nastar lembut dan lumer di mulut yang diuleni tangan tanpa mixer.

Baca Juga: Cara Membuat Selai Nanas untuk Isian Kue Kering Nastar Anti Lembek

Baca Juga: Resep Kue Kering Lebaran: 3 Varian Nastar yang Enak dan Mudah Dibuat

Resep Nastar Terigu 1 Kg

- Bahan Membuat Kulit Nastar

  • 1 kg terigu protein rendah
  • 375 gram butter cream
  • 375 gram margarin
  • 150 gram tepung maizena
  • 6 butir kuning telur
  • 300 gram gula halus
  • 100 gram keju parut
  • 90 gram susu bubuk
  • 3 cepuk kecil vanili bubuk

Bahan Membuat Selai Nanas

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x