Jakarta Lockdown Bisa Jadi Opsi Anies Baswedan di Tengah Lonjakan Kasus Covid-19

- 21 Juni 2021, 18:33 WIB
Jakarta Lockdown Bisa Jadi Opsi Anies Baswedan di Tengah Lonjakan Kasus Covid-19
Jakarta Lockdown Bisa Jadi Opsi Anies Baswedan di Tengah Lonjakan Kasus Covid-19 /Tangkap layar Instagram/@dkijakarta

Sedangkan sektor esensial dan fasilitas rumah sakit masih beroperasi 100 persen sebagaimana mestinya.

Anies juga memperingatkan warga Jakarta untuk menghabiskan waktu luang saat akhir pekan di rumah saja.

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria juga mengatakan Pemprov DKI sedang mengkaji kebijakan yang paling tepat dalam pengendalian Covid-19 di ibu kota saat ini.

Selain itu, kebijakan yang akan diambil Pemprov DKI Jakarta juga akan memerhatikan perkembangan situasi di daerah-daerah sekitarnya, yaitu kawasan Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi.

Dengan demikian, apakah kebijakan yang akan diberlakukan oleh Pemprov DKI berikutnya cenderung mengarah ke karantina wilayah (lockdown) atau PSBB secara ketat?

"Tidak lama lagi mudah-mudahan, Pemprov akan mengambil kebijakan dalam rangka pencegahan, penanganan, dan pengendalian Covid-19 di wilayah DKI Jakarta. Nanti segera diumumkan pak Gubernur," ujar Ahmad Riza Patria di Balai Kota Jakarta, Senin, 21 Juni 2021.***

Halaman:

Editor: Apriani Alva

Sumber: Pemprov DKI Jakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah