Curhatan Ojol Nilai GoTo Tidak Memanusiakan Driver, Bongkar Besaran Insentif

- 9 Juni 2021, 10:35 WIB
Ratusan pengemudi ojek daring yang tergabung dalam ojol Serang bersatu melakukan aksi didepan kantor Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Serang, Senin (19/10/2020).Dalam aksinya tersebut mereka menuntut agar diberlakukannya persamaan tarif ojek online untuk semua aplikator.
Ratusan pengemudi ojek daring yang tergabung dalam ojol Serang bersatu melakukan aksi didepan kantor Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Serang, Senin (19/10/2020).Dalam aksinya tersebut mereka menuntut agar diberlakukannya persamaan tarif ojek online untuk semua aplikator. /Hashemi Rafsanjani/

"Iya bener bgt. Dulu 2015 pernah juga ikut ojek online. Sehari bisa 200 - 300rb
Itu pun gak fullday. Sekarang dapet 100rb juga udah hamdalah bgt," tulis akun @Hwdydkyu.

"Kalo gak diklarifikasi, bisa jadi hoaks ini, kesalahan informasi. Soalnya hitungannya gak gitu..." tulis akun @FoolishJojo.

Hingga artikel ini ditulis, tim JOMBANG UPDATE tengah menelusuri klarifikasi dari pihak GoTo.

Itulah informasi mengenai curhatan driver ojol yang menilai GoTo tidak memanusiakan para kurir.***

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah