6 Penyebab Mual di Pagi Hari, Sering Mengalami?

- 29 Desember 2022, 07:05 WIB
6 Penyebab Mual di Pagi Hari, Sering Mengalami?
6 Penyebab Mual di Pagi Hari, Sering Mengalami? /Pixabay/Robin Higgins

Semua hormon pada manusia berada di dalam keseimbangan yang halus seperti melatonin yang membuat ngantuk, ghrelin mengendalikan nafsu makan.

Jadi makan atau tidur yang tidak teratur secara tidak sadar berdampak lebih jauh dari kita perkirakan.

Begitupun jika terbangun secara tiba-tiba saat lelah bisa memicu lonjakan cepat dalam sistem saraf membuat rasa mual.

- Gula darah rendah

Jika gula darah rendah bisa menyebabkan lemas karena kurang makanan yang seimbang dengan serat dan karbohidrat kompleks maupun melewatkan jam makan sama sekali.

"Jika Anda bangun dengan sakit perut, itu mungkin karena Anda melewatkan makan malam atau tidak cukup makan sehari sebelumnya," kata Johnston.

- Refluks Asam

Mual Disebabkan oleh pola makan seperti makan besar sebelum tidur yang keadaan penuh dengan makanan berlemak.

Hal itu membuat refluks asam yang membuat asam lambung naik ke kerongkongan dan menyebabkan ada rasa mulas pada perut.

- Dehidrasi

Halaman:

Editor: Alinur Awwalina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x