AWAS! Perokok Aktif Beresiko Terkena Tuberkulosis Lebih Besar, Begini Penjelasan Ahli

- 5 Desember 2022, 19:00 WIB
AWAS! Perokok Aktif Beresiko Terkena Tuberkulosis Lebih Besar, Begini Penjelasan Ahli
AWAS! Perokok Aktif Beresiko Terkena Tuberkulosis Lebih Besar, Begini Penjelasan Ahli /Via/Freepik

Menunjukan hasil data bahwa anak yang memiliki orang tua tidak merokok tumbuh 1,5 kg lebih berat dan 0,34 cm lebih tinggi daripada angka yang memiliki orang tua perokok.

Apabila anak tidak terpapar rokok, makan angka stunting dapat menurun sampai satu persen.

Kebiasaan merokok atau menggunakan tembakau pada masa kehamilan bisa meningkatkan resiko terjadi stunting pada anak.

Ia menambahkan jika orang ingin berhenti merokok, selain di puskesmas mereka bisa ikut program Quitline berhenti merokok dengan hubungi nomor telepon 08001776565 untuk mendapatkan arahan menghentikan kebiasaan merokok.***

Halaman:

Editor: Abdul Rouf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x