Hujan Es di Surabaya yang Sebabkan Pohon Tumbang hingga Bangunan Rusak, Apa Bedanya dengan Hujan Salju?

- 22 Februari 2022, 21:30 WIB
Ilustrasi. Hujan Es di Surabaya yang Sebabkan Pohon Tumbang hingga Bangunan Rusak, Apa Bedanya dengan Hujan Salju?
Ilustrasi. Hujan Es di Surabaya yang Sebabkan Pohon Tumbang hingga Bangunan Rusak, Apa Bedanya dengan Hujan Salju? /PIXABAY (andrei32)

JOMBANG UPDATE - Hujan es di Surabaya yang terjadi pada Senin, 21 Februari 2022 kemarin menuai sorotan publik.

Bagaimana tidak, Senin kemarin media sosial dihebohkan dengan video yang menunjukkan hujan lebat disertai angin kencang, bahkan hujan es juga terjadi.

Adapun hujan es tersebut terjadi di sejumlah wilayah Surabaya, seperti Kecamatan Wiyung, Lakarsantri, Tandes, Pagesangan, serta beberapa daerah Surabaya Barat lainnya.

Tak main-main, akibat dari hujan es Surabaya itu, pohon tumbang serta rumah dan bangunan mengalami kerusakan.

Baca Juga: Vaksinasi Booster Lansia Diberikan 3 Bulan Pasca Vaksinasi Primer, Jenis Vaksin Apa yang Bisa Digunakan?

Baca Juga: Bima Arya Sukses Atasi Masalah Angkot di Bogor, Ternyata Ini Kuncinya

Terkait hal tersebut, sebenarnya berasal darimana hujan es tersebut, mengingat Indonesia merupakan negara tropis, serta apa perbedaannya dengan hujan salju?

Apa itu Hujan Es Seperti yang Terjadi di Surabaya?

Dikutip JOMBANG UPDATE dari Instagram BMKG Juanda, hujan es berbentuk bola es yang berasal dari awan Cumulonimbus (CB).

Halaman:

Editor: Anggita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x