Cara Cek BLT UMKM BRI Rp1,2 Juta Melalui Link Ini, Jangan Lupa Siapkan Nomor KTP

- 18 Juni 2021, 10:25 WIB
Cara Cek BLT UMKM BRI Rp1,2 Juta Melalui Link Ini, Jangan Lupa Siapkan Nomor KTP
Cara Cek BLT UMKM BRI Rp1,2 Juta Melalui Link Ini, Jangan Lupa Siapkan Nomor KTP /Foto: Pixabay/EmiAji/

Pendaftaran BLT UMKM Tahap 2 Masih Dibuka

Sebagaimana diketahui, pemerintah masih membuka usulan bantuan langsung tunai atau BLT untuk Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) tahap kedua.

Tahap kedua pendaftaran BLT UMKM ini dibuka sampai Senin, 28 Juni 2021.

Baca Juga: Bansos Tunai Rp300 Ribu Dikabarkan Kembali Cair Juni 2021, Cek Nama Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

Baca Juga: Apakah SKL Bisa untuk Daftar CPNS 2021? Ini Syarat Pendaftaran Lengkap ASN Tahun Ini

Sesuai rencana, bantuan UMKM tersebut akan disalurkan pada 12,8 juta pelaku usaha mikro yang terdampak Covid-19.

Setiap penerima BLT UMKM akan mendapatkan bantuan senilai Rp1,2 juta.

Dikutip JOMBANG UPDATE dari Permenkop Nomor 2 Tahun 2021 Pasal 8, setiap orang yang ingin mendapatkan BLT UMKM bisa mengajukan diri ke dinas atau badan yang membidangi koperasi dan usaha mikro, kecil, serta menengah tingkat provinsi.

Pengajuan tersebut kemudian akan diteruskan oleh Dinas Koperasi dan UMKM provinsi pada kementerian.

Proses pendaftaran BLT UMKM tersebut harus diiringi dengan data berikut ini:

Halaman:

Editor: Apriani Alva

Sumber: Kementrian Koperasi dan UKM banpresbpum.id eform.bni.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x