ENDES! Kumpulan Resep Daging Kambing Anti Bau Prengus Sate Maranggi Wajib Dicoba

- 23 Juni 2023, 10:11 WIB
ENDES! Kumpulan Resep Daging Kambing Anti Bau Prengus, Resep Sate Maranggi Wajib Dicoba
ENDES! Kumpulan Resep Daging Kambing Anti Bau Prengus, Resep Sate Maranggi Wajib Dicoba /Pexels.com/SenuScape/

Bumbu Sambal (jika suka rasa pedas)

  • 3 buah Tomat merah muda (iris tipis-tipis)
  • 7 buah Cabai rawit merah (haluskan)
  • 1/2 sendok teh Garam

Campur semua bahan bumbu sambal di atas penggorengan yang telah dipanaskan dengan menggunakan sedikit minyak.

Cara membuat sate maranggi bumbu simpel tanpa tanpa dibakar arang

1. Potong daging sapi atau kambing berbentuk kotak-kotak kecil

2. Lumuri daging dengan bumbu yang telah dihaluskan kemudian aduk rata.

3. Bungkus daging yang telah dibumbui dengan daun pepaya kemudian simpan di kulkas hingga 2 jam.

4. Panaskan teflon atau penggorengan anti lengket kemudian laburi dengan mentega atau margarin

5. Buka daging yang telah dibungkus pepaya kemudian bakar di atas teflon hingga daging matang dan empuk

6. Sajikan bersama sambal sesuai selera.

Aneka resep masakan daging kambing sederhana lainnya dapat disimak melalui tautan berikut.

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah