Cara Membuat Bakso Solo 1/2 Kg Lengkap dengan Kuah Bening Nikmat

- 12 Juni 2023, 09:44 WIB
Cara Membuat Bakso Solo 1/2 Kg Lengkap dengan Kuah Bening Nikmat
Cara Membuat Bakso Solo 1/2 Kg Lengkap dengan Kuah Bening Nikmat /Tangkap Layar/YouTube/Devina Hermawan

JOMBANG UPDATE - Jelang Idul Adha, simak cara membuat bakso solo yang kenyal dengan tekstur kres.

Cara membuat bakso solo cukup mudah dengan mencampurkan daging sapi giling, tepung tapioka dan telur.

Bakso Solo terkenal dengan rasanya yang enak dan tekstur pentol empuk yang berasal dari kota Solo, Jawa Tengah, Indonesia.

Berikut JOMBANG UPDATE merangkum cara membuat bakso solo lengkap dengan bumbu kuah bening yang nikmat.

Baca Juga: 5 Tempat Makan Bakso Kikil yang Enak di Jombang, Spesial dan Bikin Nagih!

Baca Juga: 5 Tempat Makan Bakso Enak di Jombang: Nikmatnya Berburu Kelezatan Kuliner di Kota Santri

Resep dan Cara Membuat Bakso Solo

Bahan-bahan Bakso Solo dan Kuah Bening:

500 gram daging giling
5 sendok makan tepung tapioka
2 butir telur, kocok
6 siung bawang putih, cincang
1 sendok makan garam
1/2 sendok teh lada hitam bubuk
80 ml air dingin (es batu)
2 liter air, untuk kuahnya
1 bawang bombay, iris
1 batang seledri, iris
1 sendok makan kecap
1 sendok makan kecap ikan
1 sendok teh gula pasir
Bawang goreng, untuk toping
Bawang putih, untuk toping
Saus cabai

Cara Membuat Bakso Solo Kres dan Kuah Bening

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x