Asal Usul Mie Instan, Produk Indonesia yang Jadi Primadona Dunia, Ternyata Resep Ibu Nunu Nur Aini Rahasianya

- 2 November 2022, 08:45 WIB
Asal Usul Mie Instan, Produk Indonesia yang Jadi Primadona Dunia, Ternyata Resep Ibu Nunu Nur Aini Rahasianya
Asal Usul Mie Instan, Produk Indonesia yang Jadi Primadona Dunia, Ternyata Resep Ibu Nunu Nur Aini Rahasianya /Via/Freepik/@freepik

Setelah adonan tipis dan halus masuk ke mesin pengeriting dengan tujuan membuat mie keriting yang sebelumnya lurus.

Selanjutnya masuk proses pengukusan, di tahap ini adonan mengalami genetisasi dan mie sudah dianggap matang, suhu yang digunakan mencapai 100°C.

Setelah selesai mie instan diguyur minyak perasa dan dipotong-potong menjadi satu porsi mie dan digoreng dengan minyak sawit nabati dengan tujuan menghabiskan air sehingga mie menjadi tahan lama.

Proses terakhir adalah pengemasan, mie, bumbu dan mie kembali dibungkus untuk dipasarkan.

Itulah asal-usul mie instan, Nunu Nur Aini hingga proses pembuatan mie di pabrik Indomie.***

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x