Cara Membuat Popping Boba, Boba Meletus yang Lumer di Mulut untuk Ide Jualan

- 29 April 2022, 04:00 WIB
Ilustrasi - cara membuat popping boba.
Ilustrasi - cara membuat popping boba. /Pexels.com/@aram

JOMBANG UPDATE - Popping boba adalah salah satu jenis boba yang menjadi favorit para pecinta minuman kekinian.

Sensasi ketika mengonsumsi popping boba cukup unik dan berbeda dari boba pada umumnya yang cenderung kenyal.

Memiliki isian cairan dengan berbagai rasa, sensasi ketika popping boba dikonsumsi akan seperti meletus.

Hal ini sesuai namanya, dimana popping boba berasal dari kata 'pop', yaitu saat boba digigit, akan seperti 'meletus' (pop) dan isi di dalamnya mulai lumer di dalam mulut.

Baca Juga: Resep Kopi Susu Kekinian ala Tasya Farasya, Segar dan Bikin Melek Semalaman

Baca Juga: Resep Kue Sagu Keju 500 Gram Tepung Sagu Anti Bleber

Pertanyaannya, kenapa ada sensasi meletus saat menggigit boba ini? Jawabannya karena pembuatan popping boba sendiri mengguakan teknik gastronomi molecular.

Singkatnya, cara membuat boba meletus ini adalah dengan mencampurkan sirup dengan sodiu alginat, kemudian dimasukkan ke dalam mangkuk berisi kalsium klorida, dan ditambahkan sesendok air hingga bertransformasi menjadi boba.

Selengkapnya, berikut resep dan cara membuat popping boba yang lebih ringan dari boba tapioka, seperti dikutip JOMBANG UPDATE dari berbagai sumber.

Halaman:

Editor: Anggita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x