Presiden Jokowi Ingatkan Target Penurunan 'Stunting', Orang Tua Perlu Kenal Istilah Ini

- 25 Maret 2022, 18:15 WIB
Presiden Jokowi Ingatkan Target Penurunan 'Stunting', Orang Tua Perlu Kenal Istilah Ini
Presiden Jokowi Ingatkan Target Penurunan 'Stunting', Orang Tua Perlu Kenal Istilah Ini /Instagram @sekretariat.kabinet

JOMBANG UPDATE - Presiden Jokowi kembali ingatkan Pemda untuk memperhatikan target penurunan stunting di Indonesia.

Persoalan stunting disebut dalam kunjungan kerja Presiden Jokowi ke Timor Tengah Selatan, NTT pada Kamis, 24 Maret 2022.

Dikutip dari akun resmi Sekretariat Negara (@sekretariat.kabinet), Presiden Jokowi berharap angka stunting di Indonesia bisa menurun dan berada di titik 14 persen pada tahun 2024.

Apa yang sebenarnya dimaksud dengan istilah stunting dalam instruksi Presiden Jokowi tersebut?

Baca Juga: 11 Cara Merawat Kesehatan Paru-Paru yang Tepat Dilakukan Secara Kontinu

Baca Juga: Cara Mengatasi Trauma pada Anak, Ini yang Bisa Dilakukan Orang Tua

JOMBANG UPDATE merangkum langsung dari laman resmi WHO (World Health Organization) tentang apa itu stunting.

Benarkah Indonesia masih memiliki angka stunting tinggi dibanding negara lain di dunia?

Apa itu stunting?

Halaman:

Editor: Alinur Awwalina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x