Cara Diet Golongan Darah O Ala Peter J. D'Adamo, Tepat dan Anti Gagal!

- 7 Juni 2021, 13:35 WIB
Cara Diet Golongan Darah O Ala Peter J. D'Adamo, Tepat dan Anti Gagal!
Cara Diet Golongan Darah O Ala Peter J. D'Adamo, Tepat dan Anti Gagal! /Pixabay/

a. Daging dan ikan

Daging dan ikan merupakan sumber protein hewani yang dapat membantu menurunkan berat badan saat menjalani diet.

Bagi orang dengan golongan darah O, sangat disarankan untuk mengonsumsi daging sapi, domba, ikan kod, ikan haring, dan makarel.

Sedangkan beberapa jenis daging dan ikan seperti daging babi, bacon, ham, ikan lele, kaviar, serta gurita sebaiknya dihindari.

b. Buah dan Sayuran

Buah dan sayuran merupakan dua hal yang selalu muncul saat berbicara tentang diet atau hidup sehat.

Bagi orang yang sedang menjalankan diet golongan darah O, buah yang bermanfaat adalah mangga dan pisang. Sedangkan kiwi, kelapa, stroberi, jeruk, blewah dan melon sebaiknya dihindari.

Untuk sayuran, diet golongan dara O menganjurkan untuk mengonsumsi seledri, daun bawang, kangkung, brokoli, buncis, serta bayam, dan menghindari sawi hijau, kucis, kentang, terong, jagung, dan kembang kol.

c. Kacang dan Biji-bijian

Saat menjalankan diet golongan darah O, sebaiknya hindari berbagai jenis kacang dan biji-bijian, terutama nasi.

Halaman:

Editor: Apriani Alva

Sumber: Berbagai Sumber Eat Right For Your Type


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah