Cara Membuat Telur Dadar Enak, Tambahkan Kecap Asin dan Cetak Imut Seperti Ini

- 21 Agustus 2022, 08:19 WIB
Cara Membuat Telur Dadar Enak, Tambahkan Kecap Asin dan Cetak Imut Seperti Ini
Cara Membuat Telur Dadar Enak, Tambahkan Kecap Asin dan Cetak Imut Seperti Ini /Tangkapan Layar/Simple Rudy TV

Bahan 2 Telur Dadar Cetak

• 75g Daun Bawang Prei, dirajang halus
• 50g Kol, dirajang halus
• 3 sdm Bawang Goreng
• 1 lembar Daun Kunyit, dirajang

Baca Juga: Cuma Butuh Tahu dan Telur, Jajanan Simple Anak Sekolahan Cocok untuk Resep Ide Jualan 1000an

Baca Juga: Cuma Ada Tahu dan Telur di Kulkas? Olah Jadi Masakan Ini Aja, Dijamin Bikin Rebutan

Cara Memasak Telur Dadar Cetak

1. Kocok lepas bahan 1 hingga tercampur rata.

2. Masukkan semua bahan 2, aduk rata.

3. Panaskan cetakan kue lumpur hingga cukup panas.

4. Tuang 1 sdm minyak goreng ke masing-masing lubang cetakan.

5. Tuang adonan telur hingga memenuhi 3/4 bagian. Ulangi ke semua lubang cetakan.

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x