Resep Ayam Rica-Rica Kemangi Ala Chef Devina Hermawan, Menu dengan Rasa Pedas Gurih yang Bikin Nagih

- 28 Juni 2022, 14:20 WIB
Resep Masakan Nusantara Khas Manado, Sulawsi Utara 'Ayam Rica-rica'/
Resep Masakan Nusantara Khas Manado, Sulawsi Utara 'Ayam Rica-rica'/ /Tangkap Layar Youtube/Devina Hermawan /
  • 8 siung bawang putih
  • 7 siung bawang merah, potong
  • 6 butir kemiri
  • 2 ruas jahe
  • 2 ruas kunyit
  • 60 gr cabai keriting merah, potong
  • 80 gr cabai rawit merah, potong
  • 50 ml minyak

Bahan-bahan lainnya:

  • 13 buah cabai rawit merah
  • 30 gr daun kemangi
  • 1 batang daun bawang, potong
  • 3 lembar daun salam, opsional
  • 2 batang serai, geprek
  • 1 lembar daun pandan, opsional
  • 5 lembar daun jeruk
  • 1 sdt garam
  • 1-1,5 sdm gula
  • 1 sdt kaldu ayam

Cara membuat ayam rica-rica kemangi:

1. Marinasi ayam dengan jeruk nipis, garam, kaldu ayam, dan merica, aduk rata kemudian tutup dengan plastik wrap, diamkan selama 1-2 jam.

2. Blender kemiri, bawang putih, jahe, kunyit, dan minyak hingga halus lalu masukkan bawang merah, cabai rawit merah dan cabai keriting blender kembali.

3. Panaskan sedikit minyak, masukkan ayam masak hingga sedikit kecokelatan, tiriskan.

4. Tumis bumbu halus hingga wangi kemudian masukkan serai, daun salam, dan daun jeruk, aduk rata.

5. Masukkan ayam, air, garam, gula, kaldu ayam, dan daun pandan, masak di api besar selama 15-20 menit.

6. Masukkan cabai rawit, daun bawang, dan kemangi, aduk rata.

7. Ayam rica-rica kemangi siap disajikan dengan nasi hangat!

Itulah resep ayam rica-rica kemangi ala Chef Devina Hermawan, menu dengan rasa pedas gurih yang bikin nagih!***

Halaman:

Editor: Alinur Awwalina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x