Monstera Variegata: 7 Perawatan Penting yang Harus Dilakukan agar Tumbuh Subur dan Lebat

- 12 September 2021, 17:00 WIB
Monstera Variegata: 7 Perawatan Penting yang Harus Dilakukan agar Tumbuh Subur dan Lebat
Monstera Variegata: 7 Perawatan Penting yang Harus Dilakukan agar Tumbuh Subur dan Lebat /pexels.com/Huy Phan

Hindari sinar matahari langsung dalam waktu lama, apalagi saat siang hari. Sebab daun Monstera Variegata bisa terbakar dan berubah jadi coklat.

2. Penyiraman

Perawatan penting selanjutnya adalah siram tanaman Monstera Variegata secara menyeluruh hingga air keluar dari lubang drainase. Selanjutnya tunggu hingga seperampat bagian atas tanah di pot kering, lalu ulangi lagi.

Monstera Variegata termasuk tanaman yang tangguh dan bisa bertahan dalam kondisi ekstrim. Sebab tanaman ini bisa tumbuh dengan baik di alam dengan melewati musim hujan dan musim kemarau.

3. Pemupukan

Perawatan berikutnya adalah pilih pupuk tanaman rumahan yang bebas urea untuk Monstera Variegata. Sebab pupuk jenis ini memiliki potensi sangat kecil untuk membuat tanaman kering dan terbakar.

Selain itu, pilih pupuk yang mengandung semua nutrisi makro dan mikro yang dibutuhkan tanaman untuk berkembang. Hindari menggunakan pipuk dengan konsentrasi penuh, selalu pastikan untuk mencampurnya dengan air.

Agar mengurangi risiko tanaman terbakar karena kelebihan pupuk, kamu bisa memilih batas asupan terendah sesuai dengan petunjuk penggunaan pupuk.

Baca Juga: Resep Chicken Nugget yang Mudah Dibuat, Masak Sendiri Agar Tak Perlu Beli Lagi

4. Pemilihan Tanah

Halaman:

Editor: Alinur Awwalina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x