Fakta Parkinson, Penyakit Saraf yang Diderita Petinju Muhammad Ali

- 19 Agustus 2021, 06:00 WIB
Muhammad Ali vs Joe Frazier.  Simak Fakta Parkinson, Penyakit Saraf yang Diderita Petinju Muhammad Ali.
Muhammad Ali vs Joe Frazier. Simak Fakta Parkinson, Penyakit Saraf yang Diderita Petinju Muhammad Ali. /Twitter @MuhammadAli

JOMBANG UPDATE - Penyakit parkinson mulai populer sejak diderita petinju Muhammad Ali.

Fakta parkinson yang perlu diketahui yaitu, penyakit ini merupakan jenis penyakit saraf langka. Dari 1000 orang, hanya sekitar 20 sampai 25 orang saja yang menderita penyakit parkinson.

Muhammad Ali menjadi satu diantara penderita dengan rentang waktu yang cukup lama. Dia bertahan melawan penyakit parkinson selama 35 tahun.

Berikut fakta parkinson yang pernah diderita Muhammad Ali yang dikutip dari laman Healthline.

Baca Juga: Gejala Parkinson, Penyakit Syaraf yang Pernah Diderita Muhammad Ali

Baca Juga: Puasa Bisa Menyembuhkan Asam Lambung Alias GERD? Baca Penjelasan Lengkapnya!

1. Umumnya Menyerang Pada Usia 60-An

Penyakit Parkinson umumnya diderita orang yang sudah lanjut usia, kisaran usia 50-60 tahun. Gejala setiap pengidapnya juga berbeda-beda dan berubah.

Sehingga sulit sekali penyakit ini untuk dideteksi sejak dini. Alih-alih menyadari saat kondisi sudah terlanjur parah.

Halaman:

Editor: Apriani Alva

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x