Gejala Parkinson, Penyakit Syaraf yang Pernah Diderita Muhammad Ali

- 18 Agustus 2021, 17:00 WIB
Gejala Parkinson, Penyakit Syaraf yang Pernah Diderita Muhammad Ali
Gejala Parkinson, Penyakit Syaraf yang Pernah Diderita Muhammad Ali /Instagram.com/@muhammadali

JOMBANG UPDATE – Penyakit Parkinson merupakan sebuah gangguan gerakan yang mempengaruhi sistem syaraf.

Parkinson, penyakit syaraf ini biasanya berkembang dengan lambat dan sebagian besar gejala awal perkembangannya mungkin tidak disadari oleh banyak orang.

Banyak ahli juga tidak mengetahui penyebab awal yang dapat memicu perkembangan penyakit yang pernah diderita oleh Muhammad Ali ini.

Akan tetapi, mereka yakin bahwa perubahan genetik dan dampak dari lingkungan yang buruk dapat menjadi faktor utama yang dapat mendukung perkembangan penyakit syaraf ini.

Baca Juga: Cek Nama Penerima Bantuan Subsidi Upah di Website BSU BPJS Ketenagakerjaan

Baca Juga: Cara Menghilangkan Lem Bulu Mata dengan Mudah dan Tanpa Rasa Sakit

Demi mewaspadai kemunculan penyakit Parkinson pada diri Anda, berikut beberapa rangkuman gejala penyakit Parkinson yang berhasil JOMBANG UPDATE rangkum dari berbagai sumber.

1. Gerakan menjadi lambat

Gejala ini dialami oleh 80% hingga 90% orang yang menderita penyakit Parkinson.

Halaman:

Editor: Apriani Alva

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x