Hasil Thomas Cup 2020: Kemenangan Telak China vs Thailand Semakin Meyakinkan untuk Juara, Lihat Statistiknya!

- 15 Oktober 2021, 19:30 WIB
Tim Thailand
Tim Thailand /Instagram @gmsupak

Dari babak penyisihan grup hingga saat ini tim bulu tangkis China juga konsisten dan berhasil memenangkan setiap pertandingannya.

Melihat kualitas pemain yang dimilikinya membuat China semakin optimis untuk bisa menyabet gelar juara kembali.

Berikut hasil Thailand vs China Thomas Cup 2020:

- Kantaphon Wangcharoen vs Shi yu Qi: 14-21, 17-21

- Supak Jomkoh/Kittinupong Kedren vs He Ji Ting/Zhou Hao Dong: 10-21, 18-21

- Kunlavut Vitidsarn vs Li Shi Feng: 13-21, 21-17, 7-21

Baca Juga: Profil Aaron Chia dan Soh Wooi Yik, Pesaing Berat Marcus Gideon/Kevin Sanjaya di Thomas Uber Cup 2020

Baca Juga: Nonton Live Streaming TVRI Indonesia vs Malaysia di Perempat Final Thomas Cup 2021, Gratis!

Karena China menang tiga laga sekaligus, maka pertandingan keempat dan kelima tidak bisa dilanjutkan.

Kemenangan China dengan skor 3-0 membuat mereka memiliki bekal yang sangat baik untuk menuju juara kompetisi tersebut.

Demikian hasil China vs Thailand Thomas Cup 2020 yang berlangsung 15 Oktober 2021.***

Halaman:

Editor: Anggita

Sumber: BWF Badminton


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah