Profil dan Biodata Lee Zii Jia, Atlet Badminton Malaysia 'Musuh Bebuyutan' Ginting dan Kento Momota

- 15 Oktober 2021, 16:10 WIB
Profil dan Biodata Lee Zii Jia, Atlet Badminton Malaysia 'Musuh Bebuyutan' Ginting dan Kento Momota
Profil dan Biodata Lee Zii Jia, Atlet Badminton Malaysia 'Musuh Bebuyutan' Ginting dan Kento Momota /Instagram.com/@leeziijia

JOMBAN UPDATE - Atlet badminton tunggal putra Malaysia Lee Zii Jia diprediksi akan melawan Anthony Sinisuka Ginting pada laga perempat final Thomas Cup 2020 di Ceres Arena Aarhus, Denmark, Jumat 15 Oktober 2021.

Dikenal sebagai 'musuh bebuyutan' Ginting dan Kento Momota, profil dan biodata Lee Zii Jia sebagai atlet badminton tunggal putra Malaysia patut disimak.

Lee Zii Jia digembar-gemborkan sebagai atlet badminton Malaysia yang diprediksi akan melejit setelah ia berhasil mengalahkan para unggulan kelas atas, mulai dari Kento Momota hingga Shi Yuqi.

Berikut JOMBANG UPDATE merangkum profil dan biodata Lee Zii Jia lengkap dengan ranking BWF terbaru dan akun Instagram pribadinya yang dikutip dari berbagai sumber.

Baca Juga: BWF Puji Anthony Ginting Setinggi Langit, Jonatan Christie dan Shesar Hiren Rhustavito Kena Imbasnya

Baca Juga: Ranking BWF Fajar Alfian/Rian Ardianto Terbaru Update 12 Oktober 2021

Profil Lee Zii Jia

Lee Zii Jia memulai pelatihan badminton saat berusia 6 tahun.

Atlet badminton tunggal putra Malaysia debut pertama kali pada usia 13 tahun.

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x