Profil Apriyani Rahayu, Sosok yang Buat Greysia Polii Tak Jadi Pensiun dan Kini Raih Emas Olimpiade Tokyo 2020

- 3 Agustus 2021, 16:30 WIB
Profil Apriyani Rahayu, Sosok yang Buat Greysia Polii Tak Jadi Pensiun dan Kini Raih Emas Olimpiade Tokyo 2020
Profil Apriyani Rahayu, Sosok yang Buat Greysia Polii Tak Jadi Pensiun dan Kini Raih Emas Olimpiade Tokyo 2020 /Instagram/@r.apriyanig/

JOMBANG UPDATE - Profil Apriyani Rahayu menjadi sorotan setelah ia dan pasangannya, Greysia Polii, meraih emas Olimpiade Tokyo 2020.

Pada pertandingan final badminton ganda putri Olimpiade Tokyo 2020 tersebut, Greysia Polii/Apriyani Rahayu berhasil mengalahkan pasangan China Qing Chen Chen/Yi Fan Jia, dalam dua set sekaligus dengan skor 21-19, 21-15.

Greysia Polii/Apriyani Rahayu mencetak sejarak sebagai pasangan ganda putri Indonesia pertama yanng mendapatkan medali emas Olimpiade.

Prestasi Greysia Polii/Apriyani Rahayu yang luar biasa tersebut tentu saja membuat harum nama bangsa dan menjadikan seluruh Indonesia bangga terhadap mereka.

Baca Juga: Nekat, Apriyani Rahayu Bawa Uang Rp200 Ribu Datangi Eng Hian Demi Ingin Jadi Juara, Kini Hasilkan Emas

Baca Juga: Cara Cerdik Eng Hian Kuatkan Mental Greysia Polii dan Apriyani Rahayu hingga Dapatkan Emas Olimpiade Tokyo

Berdasarkan perolehan tersebut, keduanya juga mencatat sejarah baru lainnya.

Greysia Polii menjadi periah medali emas Olimpiade badminton tertua dengan usia 33 tahun 356 hari. Sedangkan Apriyani Rahayu menjadi atlet termuda peraih emas cabor badminton ganda putri dengan usia 23 tahun 3 bulan.

Penasaran dengan profil Apriyani Rahayu, pasangan dari Greysia Polii?

Halaman:

Editor: Alinur Awwalina

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x