Siaga, BMKG Prediksi 12 Wilayah Berpotensi Banjir Bandang

- 7 November 2021, 14:48 WIB
Ilustrasi banjir - Siaga, BMKG Prediksi 12 Wilayah Berpotensi Banjir Bandang
Ilustrasi banjir - Siaga, BMKG Prediksi 12 Wilayah Berpotensi Banjir Bandang /pixabay.com/LucyKaef

Pembentukan awan hujan tersebut diprediksi akan membentuk awan berjenis cumulonimbus yang berpotensi terjadi hujan lebat.

Hujan lebat akan terjadi pada periode sepekan ke depan mulai dari 5 hingga 11 November 2021.

Miming Saepudin meminta agar seluruh masyarakat Indonesia meningkatkan kewaspadaan dan berhati-hati akan potensi cuaca ekstrim tersebut.*** (Fira Rizky Amalia/depok.pikiran-rakyat.com)

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah