Bantuan Kuota Gratis Kemendikbud Resmi Disalurkan, Cek Besaran Kuota Setiap Jenjang Pendidikan

- 11 September 2021, 10:00 WIB
Bantuan Kuota Gratis Kemendikbud Resmi Disalurkan, Cek Besaran Kuota Setiap Jenjang Pendidikan
Bantuan Kuota Gratis Kemendikbud Resmi Disalurkan, Cek Besaran Kuota Setiap Jenjang Pendidikan /laman buku panduan paket kuota 2021

JOMBANG UPDATE – Berikut informasi bantuan kuota gratis Kemendikbud periode September-November 2021.

Bantuan kuota gratis Kemendikbud kini sudah resmi keluar seperti dikutip laman resmi kemdikbud.go.id.

Bagi yang menerima bantuan kuota gratis Kemendikbud setiap jenjang berbeda-beda, mulai dari Paud, SD, SMP, SMA, hingga Dosen.

Bantuan kuota gratis Kemendikbud ditujukan untuk mendukung kegiatan belajar mengajar selama proses daring.

Baca Juga: Kapan Pencairan BSU Tahap 4? Simak Bocoran dari Kemnaker dan Cara Cek Bantuan Subsidi Gaji 1 Juta

Baca Juga: Dibuka Pendaftaran Program Kartu Prakerja Gelombang 20, Berikut Persyaratannya

Proses penyaluran kuota gratis yaitu mulai 11-15 September 2021. Penerimaan berikutnya akan berlangsung di bulan depan secara bertahap.

Seperti dikutip JOMBANG UPDATE dari kemdikbud.go.id, berikut rincian bantuan kuota gratis Kemendikbud:

- PAUD: 7 gb per bulan

Halaman:

Editor: Apriani Alva

Sumber: Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah