Vaksin Anak, Tingkatkan Imunitas untuk Kurangi Risiko Terpapar Virus Covid-19

- 1 September 2021, 20:15 WIB
Ilustrasi Vaksin Anak, Tingkatkan Imunitas untuk Kurangi Risiko Terpapar Virus Covid-19
Ilustrasi Vaksin Anak, Tingkatkan Imunitas untuk Kurangi Risiko Terpapar Virus Covid-19 /Pixibay.com/Alexandra_Koch

JOMBANG UPDATE - Vaksinasi, termasuk vaksin anak telah diberikan secara gratis pada seluruh masyarakat Indonesia.

Tak hanya untuk orang dewasa, vaksin anak juga dilakukan guna menekan penyebaran virus Covid-19.

Vaksin anak dikhususkan untuk mereka dengan rentang usia antara 12 hingga 17 tahun.

Adapun vaksin yang digunakan bermanfaat meningkatkan imunitas tubuh anak.

Baca Juga: Info Vaksin Cilacap Hari Ini untuk September 2021 Bagi Peserta Seleksi CASN yang Belum Divaksin, Yuk Daftar!

Baca Juga: Catat Jadwal Vaksin Kota Depok di Bojongsari Pekan Ini Bulan September

Supaya mendapatkan vaksin Covid-19 untuk anak ini, Anda diharuskan untuk mendaftar secara online.

Vaksin anak dilakukan di fasilitas pelayanan kesehatan atau di sekolah/madrasah/pesantren yang berkoordinasi dengan Dinas Pendidikan dan Kanwil/Kantor Kemenag setempat untuk mempermudah pendataan dan monitoring pelaksanaan.

Keputusan tersebut dibuat berdasarkan pertimbangan peningkatan kasus Covid 19 pada usia anak-anak.

Halaman:

Editor: Anggita

Sumber: kemkes.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x