Info dan Jadwal Vaksin Jogja di Universitas Atma Jaya Yogyakarta September 2021, Cek Syarat dan Ketentuannya!

19 September 2021, 09:30 WIB
Info dan Jadwal Vaksin Jogja di Universitas Atma Jaya Yogyakarta September 2021, Cek Syarat dan Ketentuannya! /PEXELS/Alexandra_Koch

JOMBANG UPDATE – Simak info dan jadwal vaksin Jogja di Universitas Atma Jaya Yogyakarta (UAJY) September 2021.

Berdasarkan info vaksin Jogja, pelaksanaan akan berlangsung 24-25 September 2021.

Para peserta harus mempersiapkan syarat dan ketentuan yang berlaku di UAJY sesuai info dan jadwal vaksin Jogja September 2021.

Seperti dikutip JOMBANG UPDATE dari akun Instagram @uajy, berikut info dan jadwal vaksin Jogja September 2021 di UAJY selengkapnya.

Baca Juga: Cara Daftar Vaksin di Puskesmas Pagak Melalui Link Dinas Kesehatan Kabupaten Malang, Cek Sekarang!

Baca Juga: Info Vaksin Bekasi September 2021 dengan Sekitar 100 Dosis per Hari, Simak Lokasi dan Jadwalnya

Program vaksinasi di Universitas Atma Jaya Yogyakarta menjalin kerjasama dengan Dinkes DIY, Sleman dan KILLCOVID-19.

Demi memutus rantai Covid-19, program vaksinasi masih terus berlanjut hingga target yang sudah ditentukan.

Berikut info vaksin Jogja September 2021 di Universitas Atma Jaya Yogyakarta:

- Batas pendaftaran 21 September 2021

- Pelaksanaan vaksinasi 24-25 September 2021

- Pukul 9.00-1.00 WIB

- Jenis vaksin Sinovac

- Lokasi di Auditorium Lt.III, Gedung Thomas Aquinas UAJY

Baca Juga: Update! Info Vaksin Bandung yang Tersebar di 20 Puskesmas, Cek Lokasi dan Jadwalnya

Baca Juga: Jadwal dan Info Vaksin Malang Khusus Sinovac Dosis 1 dan 2 di Puskesmas, Daftar Online Lewat Link Ini!

Pastikan para peserta datang sesuai info vaksin Jogja di UAJY. Datang tepat waktu dan tetap mematuhi protokol kesehatan.

Link Pendaftaran Vaksin UAJY

- Mahasiswa: lapordiri.uajy.ac.id

- Masyarakat umum: uajy.info/vaksinasiumum

Selain itu, ada beberapa syarat dan ketentuan yang berlaku diantaranya sebagai berikut:

Mahasiswa

- Mahasiswa aktif UAJY yang berdomisili di DIY

- Bagi mahasiswa yang ingin masuk ke aplikasi bisa menggunakan username dan password seperti akun SIATMA.

- Link lapor diri wajib diisi oleh mahasiswa aktif

Baca Juga: Update! Info Vaksin Bandung yang Tersebar di 20 Puskesmas, Cek Lokasi dan Jadwalnya

Baca Juga: Jadwal dan Info Vaksin Malang Khusus Sinovac Dosis 1 dan 2 di Puskesmas, Daftar Online Lewat Link Ini!

Masyarakat umum

- Masyarakat umum berdomisili DIY

- Usia minimal 12 tahun

- Belum pernah menerima vaksin dari tempat lain

- Umur sudah lebih dari 12 minggu bagi ibu hamil

- Peserta yang pernah positif Covid-19 harus terkonfirmasi selama 3 bulan lebih

Demikian info dan jadwal vaksin Jogja September 2021 di Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Segera daftarkan diri sebelum kehabisan kuota.***

 

Editor: Apriani Alva

Tags

Terkini

Terpopuler