7 Makanan Natal Khas Indonesia, Wajib Coba Selat Solo dan Ayam Kodok

- 24 Desember 2022, 11:30 WIB
7 Makanan Natal Khas Indonesia, Wajib Coba Selat Solo dan Ayam Kodok
7 Makanan Natal Khas Indonesia, Wajib Coba Selat Solo dan Ayam Kodok /Instagram @@byviszaj

Menu wajib dimiliki oleh Sumatra Utara untuk merayakan Natal.

Daging babi dipanggang garing lalu ditambah dengan bumbu pendamping seperti bawang putih, daun serai, kecap manis dan sambal khusus Babi Karo.

5. Ikan Arsik

Selain Babi, Ikan Arsik tidak pernah ketinggalan disajikan oleh orang Sumatra Utara.

Ikan digunakan berupaka ikan mas dipadukan bumbu seperti asam patikala, bunga kecombrang dan lokio. serta tidak ketinggalan sambal andaliman yang pedas agar makanan semakin lezat.

6. Selat Solo

Menu khas Solo, Jawa Tengah dipengaruh oleh masakan Eropa.

Makanan dari daging sapi direbus dengan kuah terbuat dari bawang putih, cuka,kecap manis, air, pala dan merica.

Disajikan dengan telur rebus dan mix vegetables dan tidak ketinggalan sedikit mustard dan mayones disampingnya.

7. Ikah Kuah Kuning

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x