Gawat! Wanita dengan IMT Tinggi Berisiko Mengalami Long COVID-19, Simak Penjelasannya

- 5 Desember 2022, 20:00 WIB
Gawat! Wanita dengan IMT Tinggi Berisiko Mengalami Long COVID-19, Simak Penjelasannya
Gawat! Wanita dengan IMT Tinggi Berisiko Mengalami Long COVID-19, Simak Penjelasannya /Freepik/rawpixel-com

Dari keseluruhan peserta, ada 774 atau 52,1 persen mengalami COVID-19.

Kebanyakan yang terkena COVID-19 dari keseluruhan peserta adalah wanita daripada pria yang hadir dalam partisipasi survei.

Penelitian menemukan, pria tampak melindungi dari gejala tersebut dibandingkan dengan wanita dan memiliki indeks massa tubuh lebih tinggi.

Baca Juga: Sinopsis dan Daftar Pemain The Interest of Love, Drama Korea Yoo Yeon Seok dan Moon Ga Young

Baca Juga: Rilis Mini Album Move Again, KARA Ungkap Kebahagaiaan Comeback Usai 7 Tahun Hiatus

Dibandingkan wanita, khususnya memiliki IMT tinggi dikaitkan lebih berisiko tinggi dalam terkena long COVID-19.

Selain itu, Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Amerika Serikat (CDC) mengatakan gejala tersebut lebih sering terkena kepada sebagai pasien bergejala COVID-19 parah dan tidak melakukan vaksinasi COVID-19.

Temuan peneliti dari University of East Anglia telah membantu organisasi kesehatan dan perawatan lokal untuk melakukan identifikasi pasien berisiko terkena gejala tersebut untuk mendukung mereka melakukan pemulihan.***

Halaman:

Editor: Abdul Rouf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x