Resep Gado-Gado Praktis Ala Rumahan Lengkap dengan Bumbu Kacang Endes

- 22 Oktober 2022, 08:55 WIB
Resep Gado-Gado Praktis Ala Rumahan Lengkap dengan Bumbu Kacang Endes
Resep Gado-Gado Praktis Ala Rumahan Lengkap dengan Bumbu Kacang Endes /Tangkapan Layar/Simple Rudy TV

BAHAN 2 GADO-GADO RUMAHAN

- 1 buah Jeruk Limau
- 250 ml Air Hangat
- 150g Kacang Tanah Goreng

BAHAN 3 GADO-GADO RUMAHAN

- 1 1/2 sdt Garam
- 1 1/2 sdm Gula Pasir
- 75g Gula Merah Sisir
- 1 sdt Terasi
- 2 siung Bawang Putih
- 5 buah Cabe Rawit Merah Rebus

BAHAN 4 GADO-GADO RUMAHAN

- 4 buah Ketupat, dipotong-potong
- 100g Kol, dipotong-potong dan diseduh
- 100g Taoge Besar, dibuang ekornya dan diseduh
- 100g Kacang Panjang, dipotong 2 cm dan diseduh
- 100g Daun Selada, dipotong-potong
- 1 buah Wortel, dipotong btg korek dan diseduh
- 1 buah Timun Muda, dipotong-potong

Baca Juga: Sinopsis KKN Di Desa Penari, Film Horor Indonesia yang Berhasil Curi Perhatian Penonton

Baca Juga: Daftar 8 Tim Voli yang Lolos Final Four Livoli Divisi Utama 2022, Ada Berlian Bank Jateng hingga Putri TNI AU

BAHAN 5 GADO-GADO RUMAHAN

- 2 sdm Bawang Goreng
- 200g Kerupuk Gado-Gado
- 2 btr Telur Rebus

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x