5 Tips Menata Kamar Tidur, Panduan Sederhana untuk Tidur Berkualitas

- 27 Maret 2022, 21:30 WIB
Menata Kamar Tidur, Panduan Sederhana untuk Tidur yang Lebih Baik
Menata Kamar Tidur, Panduan Sederhana untuk Tidur yang Lebih Baik /Pexels/Taryn Elliott

JOMBANG UPDATE - Menata kamar tidur bukan hanya memberi sentuhan dekorasi yang memanjakan mata.

Menata kamar tidur juga bermanfaat untuk meningkatkan kualitas tidur.

Menata kamar tidur yang tepat perlu memperhatikan beberapa hal.

Mulai dari pilihan kasur, bantal, lampu, dan lain-lain sebaiknya disesuaikan dengan pertimbangan tertentu saat menata kamar tidur.

Baca Juga: Kecepatan Denyut Jantung yang Sehat saat Tidur

Baca Juga: Masker Tidur: Perawatan Wajah Semalaman, Benarkah Bisa Gantikan Serum?

Tempat tidur, termasuk seprai, selimut, bantal, dan kasur dapat memiliki dampak yang cukup besar pada tidur. Tempat tidur berkualitas tidak harus mahal, tetapi harus terasa nyaman.

Simak informasi berikut untuk mengetahui 5 tips sederhana yang perlu diperhatikan untuk tidur yang berkualitas.

1. Seprai dan selimut

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah