Tes Kepribadian MBTI: INTJ si Mandiri dan Penuh Rencana

- 15 November 2021, 08:15 WIB
Ilustrasi Tes Kepribadian MBTI: INTJ si Mandiri dan Penuh Rencana
Ilustrasi Tes Kepribadian MBTI: INTJ si Mandiri dan Penuh Rencana /unsplash.com/@jpvalery

lebih lanjut dijelaskan pula karakteristik INTJ, "orang dengan kepribadian arsitek adalah orang yang imajinatif tetapi tegas, ambisius tetapi menjaga privasi, sangat ingin tahu, tetapi tidak membuang-buang energi,"

Kekurangan dan Kelebihan INTJ

Orang dengan tipe kepribadian INTJ mempunyai kekurangan dan kelebihan.

Baca Juga: Tes Psikologi: Pilihan Warna yang Disukai Ungkap Kepribadian Tersembunyi Seseorang

Baca Juga: Tes Psikologi Online: Gambar Kepala Orang Ini Ungkap Tipe Kepribadian Seseorang, Cari Tahu Jawabannya!

Menurut website 16personalities.com, kelebihan yang dimiliki INTJ adalah:

1. Rasional. INTJ bangga pada pemikirannya sendiri, sehingga situasi apa pun dapat menjadi peluang untuk mengembangkan pengetahuannya.

Pola pikir rasional membuat INTJ merancang solusi terbaik bahkan untuk masalah sulit.

2. Berpikir berdasarkan data. Dibandingkan menggunakan firasat atau asumsi, INTJ menarik kesimpulan dari penelitian dan analisis.

3. Independen

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x