Cara Membuka Rekening BCA Online dengan Mudah, Tak Perlu Repot Datang ke Bank

- 22 Juni 2021, 21:00 WIB
Cara Membuka Rekening BCA Online dengan Mudah, Tak Perlu Repot Datang ke Bank
Cara Membuka Rekening BCA Online dengan Mudah, Tak Perlu Repot Datang ke Bank /Tangkapan layar bca.co.id

8. Video call verifikasi data

Setelah nasabah mengkonfirmasi data yang sebelumnya sudah diisi, maka akan diarahkan ke tahapan video call untuk verifikasi data.

Video call dengan layanan customer service BCA tersebut akan memakan waktu kurang lebih lima menit. Selain itu, dibutuhkan jaringan internet yang stabil.

Layanan ini tersedia setiap hari mulai pukul 06.00 hingga 20.00 WIB.

9. Aktivasi Mobile Banking

Langkah terakhir sebelum akhirnya calon nasabah memiliki rekening BCA dan layanan mobile banking bisa digunakan, pendaftar perlu melakukan aktivasi.

Untuk itu, nasabah juga perlu membuat PIN sebagai langkah aktivasi mobile dan internet banking.

Bila sudah membuat PIN berupa enam digit angka, maka rekening dan mobile banking BCA nasabah sudah siap digunakan.

Itulah cara mudah membuka rekening BCA secara online melalui aplikasi BCA Mobile.***

Halaman:

Editor: Anggita

Sumber: bca.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah