Mengenal Festival Peh Cun, Tradisi Makan Bakcang dan Lomba Perahu Masyarakat Tionghoa di Indonesia

- 15 Juni 2021, 21:30 WIB
Mengenal Festival Peh Cun, Tradisi Makan Bakcang dan Lomba Perahu Masyarakat Tionghoa di Indonesia
Mengenal Festival Peh Cun, Tradisi Makan Bakcang dan Lomba Perahu Masyarakat Tionghoa di Indonesia /Instagram/@davidliu_photowork

Salah satu versinya menceritakan soal menteri Raja Huai dari Negara Chu yang bernama Qu Yuan.

Menurut cerita, Qu Yuan merupakan menteri yang selalu setia serta bersikap jujur kepada negara.

Baca Juga: Infinix Luncurkan Seri Note 10 dan Notebook Modern INBook X1, Intip Harga dan Spesifikasinya

Baca Juga: Markis Kido Meninggal Akibat Serangan Jantung, Berikut Cara Menjaga Kesehatan Jantung yang Efektif

Akan tetapi, sikap tersebut tidak disenangi oleh para pejabat istana lainnya.

Para pejabat itu pun menyebarkan berita jahat soal Qu Yuan, sehingga membuat Raja Huai terpengaruh dan mengasingkannya ke kampung kecil yang jauh dari istana.

Meskipun sudah diperlakukan jahat, Qu Yuan tidak dendam, ia tetap menjalani hidupnya dan menghabiskan waktu di pengasingan dengan membuat sajak-sajak.

Namun, hidup Qu Yuan berakhir tragis dan ia memilih melompat ke Sungai Millou ketika para menteri hendak membawanya ke istana untuk dihukum Raja Huai yang terpengaruh para menteri.

Jasad Qu Yuan pun hilang dan sang raja yang menyadari bahwa selama ini berada dalam hasutan para menteri pun menyesal.

Raja kemudian memerintahkan semua orang untuk membuat kue-kue yang terbuat dari beras dan dibungkus dalam daun bambu berbentuk limas dengan benang sutra merah seperti yang dibuat Qu Yuan ketika raja sakit.

Halaman:

Editor: Anggita

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x