3 Komponen Penting dalam Pengelolaan Masjid, Imarah Salah Satunya

- 1 September 2021, 21:25 WIB
Ilustrasi 3 Komponen Penting dalam Pengelolaan Masjid, Imarah Salah Satunya
Ilustrasi 3 Komponen Penting dalam Pengelolaan Masjid, Imarah Salah Satunya /Pixabay/John1cse

JOMBANG UPDATE - Terdapat tiga komponen penting yang harus diterapkan dalam pengelolaan masjid.

Hal ini sesuai dengan manajemen pengelolaan masjid berdasarkan ketentuan Islam, sehingga dengan adanya pengurus akan menjadikan tempat ibadah umat Islam tersebut lebih terawat.

Berbagai komponen penting dalam pengelolaan masjid, di antaranya administrasi, imarah, dan riayah.

Seperti diketahui, masjid merupakan tempat ibadah umat Islam untuk bersujud dan bersembah kepada Allah SWT.

Baca Juga: Doa Turun Hujan dan Saat Sudah Reda Reda dalam Bahasa Arab Lengkap dengan Artinya

Baca Juga: Khutbah Jumat Singkat 7 Menit: Berbakti Kepada Orang Tua, Meluangkan Waktu untuk Ibu

Jika tempatnya nyaman, hal ini akan membuat jama'ah lebih khusyuk dalam menjalankan ibadah.

Seperti dikutip JOMBANG UPDATE dari Kemenag, ketiga komponen dalam pengelolaan masjid, salah satunya adalah 'administrasi'.

Pengelolaan tersebut adalah mengenai tata persuratan, pengelolaan keuangan, laporan neraca keuangan dan manajerial perkantoran.

Halaman:

Editor: Anggita

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x