Aplikasi Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri yang Mudah Dicoba Pemula

- 5 Mei 2021, 21:35 WIB
Aplikasi Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri yang Praktis untuk Pemula
Aplikasi Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri yang Praktis untuk Pemula /https://www.pexels.com/@rodnae-prod

Kabar baiknya, kamu juga bisa menggunakan WhatsApp untuk mencari beragam gambar animasi (GIF) bernuansa lebaran dan langsung mengirimkan pada keluarga serta kerabat.

4. Muslim Cards Pro: Eid & Ramadan 2020

Walaupun tertulis bahwa aplikasi ini tahun 2020, namun di lebaran 2021 masih bisa digunakan.

Melalui Muslim Cards Pro, kamu juga bisa membuat kartu ucapan lebaran 2021 secara gratis.

Lebih dari itu, pengguna pun tak harus masuk dengan menggunakan akun Facebook maupun Google seperti aplikasi Canva.

Sayangnya, untuk saat ini, Muslim Cards Pro masih tersedia untuk Android saja.

Itulah beberapa aplikasi ucapan selamat hari raya Idul Fitri yang praktis digunakan para pemula. Tertarik untuk mencoba dan mengunduhnya?***

Halaman:

Editor: Anggita

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x