5 Kuliner Pedas di Jombang yang Enak, Rasanya Menggoyang Lidah!

- 5 Juni 2023, 20:40 WIB
Gubuk Iwak Segoro, salah satu tempat berburu kuliner pedas di Jombang
Gubuk Iwak Segoro, salah satu tempat berburu kuliner pedas di Jombang /Instagram.com/@jombangfrmj/

Lokasi: Jl. Jakgung. Suprapto No.06, Kepanjen, Jombatan, Kec. Jombang, Kabupaten Jombang

Jam Buka-Tutup: Setiap hari, 10.00-21.00 WIB

5. Seblak Mantan

Hal unik saat menikmati kuliner di tempat ini adalah konsepnya prasmanan. Jadi, pengunjung bisa memilih isian dari seblak, mulai dari sosis kecil dan jumbo, telur puyuh, bakso, dumpling, siomay, dan lain sebagainya.

Tidak melulu rasa pedas, penikmat kuliner juga bisa memesan seblak original yang rasanya gurih. Menariknya, menu ori boleh ambil sepuasnya kerupuk dan sawi (ketentuan bisa berubah sewaktu-waktu).

Soal harga, pastinya tidak kalah terjangkau dari kuliner-kuliner Jombangan lainnya.

Lokasi : Jl. Mayjend Sungkono Dsn. Dayu No.71, Tunggorono, Kabupaten Jombang

Jam Buka-Tutup: Setiap hari, 11.15-19.45 WIB

Nah, itu dia beberapa rekomendasi kuliner pedas di Jombang yang enak, mulai dari nasi goreng sampai seblak.***

Halaman:

Editor: Anggita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x