5 Museum di Surabaya, Tempat Wisata Bersejarah di Kota Pahlawan yang Gratis Tanpa Biaya Tiket

- 26 Februari 2022, 06:30 WIB
Museum Pendidikan, salah satu museum di Surabaya.
Museum Pendidikan, salah satu museum di Surabaya. /bappeko.surabaya.go.id

Sementara itu, lemari berisi replika biola terpajang di pojok ruang tamu.

Hal menarik dari bangunan ini adalah kamar depan yang ditempati WR. Soepratman sang pencipta lagu Indonesia Raya karena tidak memiliki akses masuk selain dari jendela depan untuk mengelabui aparat Hindia Belanda.

Lokasi Museum W.R Soepratman berada di Jl. Mangga No.21, Gedang Sewu, Surabaya Kel. Tambaksari / Kec. Tambaksari.

Itulah beberapa museum di Surabaya yang memiliki nilai sejarah Kota Pahlawan dan pantang untuk dilewatkan.***

Halaman:

Editor: Anggita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x