Farhan Halim dan Bintang Saputra digadang-gadang jadi kandidat kuat 'Pemain Masa Depan' Livoli 2022 Divisi Utama sektor voli putra.