Beda Universitas dan Politeknik, 2 Pilihan Kampus dalam Seleksi UTBK SBMPTN 2022

- 26 Maret 2022, 10:25 WIB
Beda Universitas dan Politeknik, 2 Pilihan Kampus dalam Seleksi UTBK SBMPTN 2022
Beda Universitas dan Politeknik, 2 Pilihan Kampus dalam Seleksi UTBK SBMPTN 2022 /Instagram.com/@sbmptn.id

Sistem pembelajaran dalam politeknik yang spesifik juga sering disebut dengan sistem pembelajaran vokasi.

Sementara sistem pendidikan di universitas yang teoritis disebut dengan sistem pembelajaran akademis.

Namun perlu diingat jika universitas juga dapat melaksanakan sistem pendidikan vokasi melalui fakultas tertentu.

3. Jenjang Pendidikan

Jenjang pendidikan dalam perguruan tinggi berkaitan dengan jumlah Sistem Kredit Semester (SKS) dan lama waktu kuliah.

Jenjang pendidikan di politeknik disebut dengan Diploma. Jenis Diploma diantaranya D1, D2, D3 dan D4.

Angka yang tertera diatas menunjukkan waktu tempuh belajar dalam tahun. Sehingga seseorang yang mengambil jenjang D3 akan kuliah selama 3 tahun.

Seseorang yang menempuh jenjang D3 akan mendapat gelar A.md (Ahli Madya) atau S.ST (Sarjana Sains Terapan) untuk jenjang D4.

Sementara di universitas, jenjang pendidikan umumnya antara Strata 1, disingkat S1 hingga S3. Lulusan S1 nantinya akan mendapatkan gelar Sarjana.

4. Bentuk Tugas Akhir

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah