Pendaftaran UTBK-SBMPTN 2022 Segera Dimulai, Simak Jenis Soal dan Strategi Mengerjakannya

- 15 Maret 2022, 13:55 WIB
Pendaftaran UTBK-SBMPTN 2022 Segera Dimulai, Simak Jenis Soal dan Strategi Mengerjakannya
Pendaftaran UTBK-SBMPTN 2022 Segera Dimulai, Simak Jenis Soal dan Strategi Mengerjakannya /tangkap layar LTMPT

Peserta UTBK-SBMPTN 2022 dapat mendaftar di tiga jalur yang berbeda, yaitu Saintek, Soshum, dan Campuran. Ketiganya memiliki jenis soal, waktu pengerjaan dan strategi yang berbeda.

JOMBANG UPDATE berhasil merangkum peraturan yang dibuat oleh LTMPT untuk masing-masing jalur yang dipilih oleh peserta.

1.Saintek

Mereka yang ingin mengambil jurusan eksakta seperti teknik dan kesehatan dapat mendaftar UTBK-SBMPTN 2022 jalur ini. Biaya pendaftarannya sebesar Rp.200.000.

Paket soal yang dikerjakan adalah TPS, TBI, dan TKA Saintek. Alokasi waktu mengerjakan selama 195 menit.

Soal TKA Saintek terdiri dari Matematika (15 soal), Kimia (15 soal), Biologi (15 soal), dan Fisika (13 soal).

Dalam mengerjakan setiap soal TKA sebaiknya tidak melebihi 1,5 menit. Sementara pada soal TPS dan TBI yang lebih banyak, sebaiknya dikerjakan tidak lebih dari 1 menit.

Baca Juga: 6 Tips Wawancara Beasiswa, Perhatikan Pakaian agar Lulus Seleksi

Baca Juga: Link Latihan Soal ANBK 2021 SD/MI Lengkap dengan Jadwal Resmi Dimulai Hari Ini

2.Soshum

Halaman:

Editor: Vonny Aprilia Puspita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah