KJP Bulan Juli Kapan Cair? Simak Bocorannya

- 14 Juli 2021, 13:00 WIB
KJP Bulan Juli Kapan Cair? Simak Bocorannya
KJP Bulan Juli Kapan Cair? Simak Bocorannya /Instagram @bank.dki/

JOMBANG UPDATE - Pengumuman pencairan dana Kartu Jakarta Pintar (KJP) atau juga dikenal dengan sebutan KJP Plus bulan Juli tengah dinanti oleh para orang tua siswa SD, SMP, SMA hingga SMK di wilayah DKI Jakarta.

Beberapa netizen pun bertanya-tanya, KJP Bulan Juli Kapan Cair? Simak bocoran tentang pencairan dana KJP Plus.

Berdasarkan pantauan JOMBANG UPDATE melalui akun Instagram Dinas Pendidikan DKI Jakarta, pencairan dana KJP bulan Juli 2021 saat ini masih dalam proses.

"Pencairan dana KJP Plus Tahap I Tahun 2021 bulan Juli saat ini masih dalam proses. Mohon ditunggu pengumuman pencairannya yang akan dipublikasikan melalui akun media sosial Dinas Pendidikan dan P4OP," tulis admin Instagram @disdikdki di kolom komentar setelah ditanya netizen mengenai waktu pasti pencairan KJP, seperti dikutip JOMBANG UPDATE Rabu 14 Juli 2021.

Baca Juga: Jadwal Seleksi Mandiri PTN 2021 yang Masih Dibuka, Lengkap dengan Link Website Resminya

Baca Juga: Beasiswa SMP dan SMA Singapura, Simak Syarat dan Cara Daftar ASEAN Scholarship Indonesia 2021

Berikut JOMBANG UPDATE merangkum link media sosial Dinas Pendidikan DKI hingga JakOne Mobile yang dapat digunakan untuk memantau pencairan KJP plus.

1. Media Sosial Instagram Dinas Pendidikan DKI Jakarta

2. Media Sosial Instagram P4OP

Halaman:

Editor: Apriani Alva

Sumber: Instagram Dinas Pendidikan DKI Jakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x