Jadwal Piala Asia 2024 Malam Ini 14 Januari, Ada Jepang vs Vietnam

- 14 Januari 2024, 11:48 WIB
Jadwal Piala Asia 2024 Malam Ini 14 Januari, Ada Jepang vs Vietnam
Jadwal Piala Asia 2024 Malam Ini 14 Januari, Ada Jepang vs Vietnam /@jfa_samuraiblue

JOMBANG UPDATE - Intip jadwal Piala Asia 2024 malam ini, 14-15 Januari 2024. Ada Jepang vs Vietnam hingga Iran vs Palestina.

Gelaran Piala Asia 2024 atau AFC Asian Cup 2023 berlangsung pada 12 Januari hingga 10 Februari 2024 mendatang di Qatar.

Sebanyak 24 peserta Piala Asia 2024 dibagi ke dalam 6 grup, yaitu A sampai F.

Masing-masing timnas peserta akan berlaga sebanyak tiga kali sesuai jadwal Piala Asia 2024 fase grup.

Baca Juga: Daftar Pemain Timnas Australia di Piala Asia 2024 Lengkap dengan Nomor Punggung hingga Asal Klub

Baca Juga: Daftar Pemain Timnas Tajikistan di Piala Asia 2024 Lengkap dengan Nomor Punggung hingga Asal Klub

Adapun jadwal Piala Asia 2024 malam ini akan menyajikan lanjutan rangkaian pertandingan fase grup.

Salah satu laga pada jadwal Piala Asia 2024 malam yang sayang dilewatkan adalah Jepang vs Vietnam. Kedua tim tersebut berada di Grup D bersama Timnas Indonesia.

Agar tidak ketinggalan pertandingannya, JOMBANG UPDATE menyajikan jadwal Piala Asia 2024 malam ini sebagai berikut!

Jadwal Piala Asia 2024 Malam Ini

Minggu, 14 Januari 2024

- 18.30 WIB: Jepang vs Vietnam

- 21.30 WIB: Uni Emirat Arab vs Hong Kong

Senin, 15 Januari 2024

- 00.30 WIB: Iran vs Palestina

Selain jadwal pertandingannya, simak juga klasemen Piala Asia 2024 terbaru berikut ini!

Klasemen Piala Asia 2024 Terbaru Jelang Laga Malam Ini

Grup A
1. Qatar (Main 1: Menang 1, Seri 0, Kalah 0, Poin 3)
2. China (Main 1: Menang 0, Seri 1, Kalah 0, Poin 1)
3. Tajikistan (Main 1: Menang 0, Seri 1, Kalah 0, Poin 1)
4. Lebanon (Main 1: Menang 0, Seri 0, Kalah 1, Poin 0)

Grup B
1. Australia (Main 1: Menang 1, Seri 0, Kalah 0, Poin 3)
2. Suriah (Main 1: Menang 0, Seri 1, Kalah 0, Poin 1)
3. Uzbekistan (Main 1: Menang 0, Seri 1, Kalah 0, Poin 1)
4. India (Main 1: Menang 0, Seri 0, Kalah 1, Poin 0)

Baca Juga: Daftar Pemain Timnas Qatar di Piala Asia 2024 Lengkap dengan Nomor Punggung hingga Asal Klub

Grup C
1. Iran (Main 0: Menang 0, Seri 0, Kalah 0, Poin 0)
2. Uni Emirat Arab (Main 0: Menang 0, Seri 0, Kalah 0, Poin 0)
3. Hong Kong (Main 0: Menang 0, Seri 0, Kalah 0, Poin 0)
4. Palestina (Main 0: Menang 0, Seri 0, Kalah 0, Poin 0)

Grup D
1. Jepang (Main 0: Menang 0, Seri 0, Kalah 0, Poin 0)
2. Indonesia (Main 0: Menang 0, Seri 0, Kalah 0, Poin 0)
3. Irak (Main 0: Menang 0, Seri 0, Kalah 0, Poin 0)
4. Vietnam (Main 0: Menang 0, Seri 0, Kalah 0, Poin 0)

Grup E
1. Korea Selatan (Main 0: Menang 0, Seri 0, Kalah 0, Poin 0)
2. Malaysia (Main 0: Menang 0, Seri 0, Kalah 0, Poin 0)
3. Yordania (Main 0: Menang 0, Seri 0, Kalah 0, Poin 0)
4. Bahrain (Main 0: Menang 0, Seri 0, Kalah 0, Poin 0)

Grup F
1. Arab Saudi (Main 0: Menang 0, Seri 0, Kalah 0, Poin 0)
2. Thailand (Main 0: Menang 0, Seri 0, Kalah 0, Poin 0)
3. Kirgizstan (Main 0: Menang 0, Seri 0, Kalah 0, Poin 0)
4. Oman (Main 0: Menang 0, Seri 0, Kalah 0, Poin 0)

Itulah jadwal Piala Asia 2024 malam ini, lengkap dengan klasemen terbaru. Jangan lewatkan laga Jepang vs Vietnam!***

Editor: Alinur Awwalina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah