Klasemen Pool A FIVB Road to Paris Volleyball Qualifier 2023 Voli Putra Terbaru: Jerman ke Olimpiade 2024

- 8 Oktober 2023, 08:06 WIB
Klasemen Pool A FIVB Road to Paris Volleyball Qualifier 2023 Voli Putra Terbaru: Jerman ke Olimpiade 2024
Klasemen Pool A FIVB Road to Paris Volleyball Qualifier 2023 Voli Putra Terbaru: Jerman ke Olimpiade 2024 /Instagram @volleyballworld

JOMBANG UPDATE - Simak klasemen Pool A FIVB Road to Paris Volleyball Qualifier 2023 voli putra jelang laga hari ini, 8 Oktober 2023. Jerman mengukuhkan diri melaju ke Olimpiade 2024!

Turnamen voli putra FIVB Road to Paris Volleyball Qualifier 2023 atau FIVB Volleyball Olympic Qualification Tournaments 2023 (OQT 2023) akan segera berakhir.

Masing-masing tim voli putra Pool A FIVB Road to Paris Volleyball Qualifier 2023 telah menjalani enam dari tujuh pertandingan.

Lantas, bagaimana klasemen Pool A FIVB Road to Paris Volleyball Qualifier 2023 voli putra terbaru jelang laga penutup?

Baca Juga: Klasemen Pool C FIVB Road to Paris Volleyball Qualifier 2023 Voli Putra: Polandia Melaju ke Olimpiade 2024

Baca Juga: Klasemen Pool B FIVB Road to Paris Volleyball Qualifier 2023 Voli Putra: Amerika dan Jepang ke Olimpiade 2024

Berdasarkan klasemen Pool A FIVB Road to Paris Volleyball Qualifier 2023 voli putra terbaru, Jerman kokoh di puncak.

Tim yang diperkuat Gyorgy Grozer ini menyapu bersih kemenangan di enam pertandingan dan menjadi tim voli putra pertama dari Pool A FIVB Road to Paris Volleyball Qualifier 2023 yang mendapatkan tiket ke Olimpiade 2024.

Sisa satu tiket Olimpiade 2024 akan diperebutkan oleh Brasil, Italia, dan Kuba pada laga hari ini.

Halaman:

Editor: Alinur Awwalina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah