Sederet Atlet Voli Muda yang Curi Perhatian di Kapolri Cup 2023, Disebut Calon Bintang Masa Depan!

- 3 September 2023, 15:41 WIB
(Foto: Kadek Diva, Luvi Febrian Nugraha, Jushana) Sederet Atlet Voli Muda yang Curi Perhatian di Kapolri Cup 2023, Disebut Calon Bintang Masa Depan!
(Foto: Kadek Diva, Luvi Febrian Nugraha, Jushana) Sederet Atlet Voli Muda yang Curi Perhatian di Kapolri Cup 2023, Disebut Calon Bintang Masa Depan! /Instagram @diva.ya_/@luvifn_21/@moji.social

Meskipun punya kemampuan mumpuni dan disebut layak masuk Timnas Voli Putra Indonesia, tetapi setter yang satu ini tampaknya masih harus mengantri untuk memperkuat skuad Merah Putih.

- Kaula Nur Hidayat

Meski telah tampil di Proliga sejak musim 2018, tetapi beberapa orang mungkin baru mengenal Kaula Nur Hidayat saat berlaga di Kapolri Cup 2023 bersama tim voli putra Jawa Timur.

Atlet voli muda kelahiran 23 Februari 2000 yang juga merupakan anggota TNI AU ini memang punya bakat yang mumpuni.

Kaula bahkan tercatat membela klub luar negeri Khorfakkan Sport & Cultural Club selama musim 2020/21-2021/22 lalu.

Pada Kapolri Cup 2023, opposite dengan nomor punggung 19 ini menjadi mesin poin Jawa Timur.

- Muhammad Fikri Mustofa Kamal alias Marjose

Lebih dikenal sebagai Marjose, Muhammad Fikri Mustofa Kamal menampilkan aksi yang apik bersama tim voli putra Kalimantan Barat di Kapolri Cup 2023.

Lahir pada 15 Mei 2002, Marjose disebut sebagai salah satu atlet muda yang akan menjadi bintang masa depan.

Sebelumnya, Marjose telah berlaga di berbagai turnamen voli nasional seperti Proliga dan Livoli.

Halaman:

Editor: Alinur Awwalina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah