Baru Injak 20 Tahun, 2 Pemain Timnas Voli Putra Indonesia Ini Bersinar di SEA V League 2023

- 29 Juli 2023, 16:20 WIB
Baru Injak 20 Tahun, 2 Pemain Timnas Voli Putra Indonesia Ini Bersinar di SEA V League 2023
Baru Injak 20 Tahun, 2 Pemain Timnas Voli Putra Indonesia Ini Bersinar di SEA V League 2023 /@lavani.forever

Sama seperti Hendra, Boy juga debut di Proliga 2022 bersama Bogor LavAni.

Adapun pada Proliga 2022, nama Boy mulai mendapat banyak sorotan dan digadang-gandang akan menjadi bintang Timnas Voli Putra Indonesia masa depan.

Diprediksi akan segera masuk timnas, sayangnya Boy tak terpilih untuk SEA Games 2021.

Meskipun demikian, ia dipanggil oleh PVBSI untuk menjadi support partner di Pelatnas pada saat itu.

Boy lalu kembali memperkuat Jakarta LavAni Allo Bank di Livoli Divisi 1 2022 dan Proliga 2023.

Ia debut bersama Timnas Voli Putra Indonesia di gelaran SEA Games 2023. Lalu, kembali memperkuat Tanah Air di AVC Challenge Cup 2023 dan SEA V League 2023.

Kendati tak mendapat gelar individu, Boy membuktikan dirinya penuh bakat.

Boy sebenarnya merupakan atlet voli dengan posisi outside hitter, tetapi ia juga sering dipasang sebagai opposite pada beberapa kesempatan.

Nama Lengkap: Boy Arnes Arabi
Tanggal Lahir: 22 Oktober 2003
Usia: 19 tahun
Tinggi Badan: 188 cm
Posisi: Outside Hitter/Opposite
Spike: 355 cm
Block: 345 cm
Akun Instagram: @boy_nez

Demikian informasi terkiat atlet voli muda berbakat Hendra Kurniawan dan Boy Arnes Arabi, dua pemain Timnas Voli Putra Indonesia yang kini berlaga di SEA V League 2023.***

Halaman:

Editor: Alinur Awwalina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x