Ranking BWF Tunggal Putri Jelang Japan Open 2023, Peringkat Gregoria Mariska Tunjung Bagaimana?

- 25 Juli 2023, 15:00 WIB
Ranking BWF Tunggal Putri Jelang Japan Open 2023, Peringkat Gregoria Mariska Tunjung Bagaimana?
Ranking BWF Tunggal Putri Jelang Japan Open 2023, Peringkat Gregoria Mariska Tunjung Bagaimana? /PBSI/

JOMBANG UPDATE - Intip ranking BWF tunggal putri jelang Japan Open 2023. Peringkat Gregoria Mariska Tunjung bagaimana?

Ranking BWF tunggal putri dan sektor lainnya diperbarui setiap pekan, termasuk jelang Japan Open 2023.

Update ranking BWF tunggal putri dan sektor lainnya dirilis secara resmi pada hari ini, 25 Juli 2023.

Berdasarkan update ranking BWF tunggal putri jelang Japan Open 2023, peringkat 10 besar tidak berubah.

Baca Juga: Update Ranking BWF Ganda Putri Jelang Japan Open 2023: Apriyani Rahayu-Sidi Fadia Peringkat Berapa?

Baca Juga: Top 10 Ranking BWF Tunggal Putra Terbaru Jelang Japan Open 2023, Anthony Ginting dan Jonatan Christie Ada?

Artinya, Gregoria Mariska Tunjung masih menempati peringkat 8 ranking BWF tunggal putri terbaru.

JOMBANG UPDATE telah merangkum update ranking BWF tunggal putri terbaru untuk badminton lovers sebagai berikut.

10 Besar Ranking BWF Tunggal Putri Terbaru

1. Akane Yamaguchi - Jepang - 104517 poin

2. An Se Young - Korea Selatan - 102264 poin

3. Chen Yu Fei - China - 93396 poin

4. Tai Tzu Ying - China Taipei - 89286 poin

5. He Bing Jiao - China - 79974 poin

6. Carolina Marin - Spanyol - 76890 poin

7. Ratchanok Intanon - Thailand - 66103 poin

8. Gregoria Mariska Tunjung - Indonesia - 63011 poin

9. Han Yue - China - 61480 poin

10. Pornpawee Chocuwong - Thailand - 56979 poin

Ranking BWF Tunggal Putri Indonesia Terbaru

33. Putri Kusuma Wardani - 35089 poin (Naik 2 peringkat)

56. Komang Ayu Cahya Dewi - 23770 poin (Turun 2 peringkat)

72. Ester Nurumi Tri Wardoyo - 20050 poin (Turun 1 peringkat)

93. Yulia Yosephine Susanto - 15090 poin (Turun 1 peringkat)

94. Stephanie Widjaja - 14810 poin (Turun 1 peringkat)

96. Bilqis Prasista - 14540 poin

Itulah update ranking BWF tunggal putri terbaru jelang Japan Open 2023. Peringkat Gregoria Mariska Tunjung tetap.***

Editor: Alinur Awwalina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah