7 Fakta Terbaru Luvi Febrian Nugraha, Pemain Timnas Voli Putra Jelang Laga Asian Games 2023

- 8 Juni 2023, 07:00 WIB
Terbaru Luvi Febrian, Pemain Timnas Voli Putra Indonesia yang Bela Klub Dubai
Terbaru Luvi Febrian, Pemain Timnas Voli Putra Indonesia yang Bela Klub Dubai /Instagram.com @jpevolley

3. Calon Bintang Voli Indonesia

Saat masih berusia 17 tahun, Luvi Febrian sudah tembus Proliga, pemain asal Garut ini digadang-gadang akan menjadi calon bintang voli masa depan.

Secara postur tubuh, tinggi Luvi Febrian masih akan bertambah mengingat usianya masih 18 tahun dan aktif bermain voli dan menjadi starter team di Proliga 2023.

Baca Juga: Jadwal Timnas Voli Putra di AVC Challenge Cup 2023, Asian Men's Volleyball Champions 2023 dan Asian Games 2023

Baca Juga: RESMI! PBVSI Panggil 18 Pemain Timnas Voli Putra Indonesia di Asian Games 2023, Ada Farhan Halim

 

4. Miliki Jump Serve Mematikan

Bukan rahasia lagi, Luvi Febrian kerap memperlihatkan kematangannya bermain voli melalui jump serve yang merepotkan lawan.

Di usianya yang masih belasan tahun, skill jump serve yang dimiliki Luvi Febrian akan menjadi bekal bagi karirnya.

5. Mulai Bermain Voli Sejak SMP

Halaman:

Editor: Apriani Alva


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah