Selangkah Lagi! Shayne Pattynama Resmi Jadi WNI, Ini Syarat Wajib Agar Bisa Bela Timnas di Piala Asia 2023

- 13 Januari 2023, 15:15 WIB
Selangkah Lagi! Shayne Pattynama Resmi Jadi WNI, Ini Syarat Wajib Agar Bisa Bela Timnas di Piala Asia 2023
Selangkah Lagi! Shayne Pattynama Resmi Jadi WNI, Ini Syarat Wajib Agar Bisa Bela Timnas di Piala Asia 2023 /Instagram/@s.pattynama

JOMBANG UPDATE - Shayne Pattynama selangkah lagi resmi menjadi WNI, ini syarat selanjutnya yang harus dipenuhi agar bisa bela Timnas Indonesia di Piala Asia 2023.

Timnas Indonesia akan mengikuti ajang Piala Asia 2023 yang digelar pada 16 Juni hingga 16 Juli mendatang. Shayne Pattynama menjadi perbincangan serius.

Seperti diketahui, Shayne Pattynama menjadi satu-satunya pemain yang belum bisa membela Timnas Indonesia di Piala Asia 2023.

Shayne Pattynama wajib menjadi WNI agar bisa didaftarkan untuk membela Timnas Indonesia di ajang Piala Asia 2023.

Baca Juga: Biodata dan Profil Myrasuci Indriani, Atlet Voli Jakarta BIN di Proliga 2023

Baca Juga: Profil Lengkap Dhea Cahya Pitaloka, Atlet Voli Cantik Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia di Proliga 2023

Menpora Zainudin Amali mengungkapkan bawah Presiden Joko Widodo telah menandatangani surat Keppres atau Keputusa Presiden untuk naturalisasi Shayne Pattynama.

Setelah itu, Shayne Pattynama akan mengambil sumpah WNI di Kanwil Kemenkumham Provinsi DKI Jakarta.

Belum diketahui kapan Shayne Pattynama akan melakukan sumpah WNI. Namun bisa dipastikan pemain kelahiran Belanda ini bakal memperkuat Timnas Indonesia di Piala Asia 2023.

Halaman:

Editor: Abdul Rouf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x