Kapan Proliga 2023 Dimulai? Catat Jadwal, Daftar Tim, dan Juara Sepanjang Sejarah: Bogor LavAni Calon Juara

- 24 November 2022, 20:30 WIB
Kapan Proliga 2023 Dimulai? Catat Jadwal, Daftar Peserta, dan Juara Sepanjang Sejarah: Bogor LavAni Calon Juara
Kapan Proliga 2023 Dimulai? Catat Jadwal, Daftar Peserta, dan Juara Sepanjang Sejarah: Bogor LavAni Calon Juara /Instagram.com/@lavani.forever

JOMBANG UPDATE - Proliga 2023 segera dimulai, intip jadwal, daftar peserta, dan juara sepanjang sejarah. Klub Bogor LavAni jadi calon juara.

Ajang Proliga 2023 adalah kejuaraan bola voli profesional Indonesia yang dihuni banyak pemain berbakat.

13 tim yang terdiri dari 7 putra dan 6 putri akan bertanding di gelaran Proliga 2023 mendatang.

Rencananya, Proliga 2023 bakal berlangsung pada 5 Januari hingga 19 Maret mendatang.

Baca Juga: PREDIKSI Skuad Bogor LavAni di Proliga 2023 Usai Rekrut Leandro Martins dan Jorge Garcia: Siap Raih Juara

Baca Juga: Farhan Halim Bela Tim Mana di Proliga 2023, Jakarta Pertamina Pertamax atau Surabaya Samator? Ini Prediksinya

Tim Bogor LavAni merupakan juara bertahan Proliga 2023 dan akan berusaha untuk mempertahankan gelar juara.

Selain Bogor LavAni, ada beberapa tim bola voli yang berpeluang besar menjadi juara Proliga 2023.

Ada tim debutan yakni Bhayangkara Polri yang dipastikan akan mengikuti ajang Proliga 2023.

Halaman:

Editor: Abdul Rouf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x