Update Ranking BWF Ganda Putri Usai Japan Open 2022, Peringkat Apriyani Rahayu-Siti Fadia Naik Segini

- 6 September 2022, 18:00 WIB
Update Ranking BWF Ganda Putri Usai Japan Open 2022, Peringkat Apriyani Rahayu-Siti Fadia Naik Segini
Update Ranking BWF Ganda Putri Usai Japan Open 2022, Peringkat Apriyani Rahayu-Siti Fadia Naik Segini /Instagram.com/@badminton.ina.

Sementara itu, Febriana Dwipuji Kusuma-Amalia Cahaya Pratiwi harus mengakui keunggulan pasangan Korea Selatan Jeong Na Eun-Kim Hye Jeong dengan skor 19-21, 21-10, 21-16.

Namun meskipun tak juara di Japan Open 2022, ranking BFW ganda putri Apri-Fadia dan Ana-Tiwi mengalami peningkatan.

Ranking BWF Apriyani Rahayu-Siti Fadia Silva Ramadhanti melonjak 9 peringkat dari posisi 40 ke 31, sedangkan Febriana Dwipuji Kusuma-Amalia Cahaya Pratiwi naik 6 tingkat dari 42 ke 36.

Lebih jelasnya, berikut ini JOMBANG UPDATE merangkum 10 besar ranking BWF ganda putri dunia dan peringkat pasangan Indonesia.

10 Besar Ranking BWF Ganda Putri Terbaru

1. Chen Qing Chen/Jia Yi Fan - China - 112466 poin

2. Lee So Hee/Shin Sung Chan - Korea Selatan - 103680 poin

3. Kim So Yeong/Kong Hee Yong - Korea Selatan - 103125 poin

4. Nami Matsuyama/Chiharu Shida - Jepang - 99343 poin (Naik 1)

5. Yuki Fukushima/Sayaka Hirota - Jepang - 104.691 poin (Turun 1)

Halaman:

Editor: Alinur Awwalina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x